Penutupan jalan di Jl Benyamin Sueb, Kemayoran, diterapkan untuk jalur cepat saja. Adapun jalur lambat tetap dibuka untuk kendaraan yang melintas.