Puspen TNI membenarkan Hendrawan Ostevan yang tewas di perairan Marunda adalah purnawirawan TNI. Hendrawan sudah lama pensiun.