Pemancing Tewas Tenggelam di Kolong Jembatan BKT Marunda Jakut

Pemancing Tewas Tenggelam di Kolong Jembatan BKT Marunda Jakut
Seorang pria tenggelam saat sedang memancing di KBT Marunda, Jakut. Korban ditemukan dalam kondisi meninggal dunia setelah 1 jam pencarian.