Polisi menindaklanjuti aduan terkait pria yang meminta-minta di SPBU di Ciawi, Bogor. Polisi masih mencari bukti dan sosok pria 'minta-minta' tersebut.